Moldbase Type SC |
Untuk pasaran moldbase banyak produsen moldbase lama yang berasal dari negara maju,contohnya dari jepang dan korea serta dari daratan benua eropa yang merupakan sejarah awal munculnya plastik/molding. Balau dari benua Afrika sepertinya belum ada prosuden moldbase yang berasal dari benua itu.beberapa merk dagang untuk moldbase yang terkenal antara lain Futaba, HASCO, LKM, Meusburger, Misumi, Pedrotti, Polimold, Sideco, DME, KISHIN .
FUTABA, LKM dan KISHIN menganut standart JIS dan ISO,sedangkan HASCO dan DME lebih ke standart eropa walau nyatanya saat ini produsen moldbase manapun dapat membuat moldbase dengan standart apapun ataupun tak standart (Spesial/Custom).
Standart struktur Moldbase dibagi menjadi 2 jenis besar (sebagai contoh kita gunakan moldbase dari FUTABA),yaitu :
Side gate [2 Plate] ,[Kode type dalam strukture MOLDBASE : SA, SB, SC, SD]
Pin Point [3 Plate] ,[Kode type dalam strukture MOLDBASE : DA, DB, DC, DD, EA, EB, EC, ED, FA, FC, GA, GC]
Tentunya dengan bermacam-macam jenis moldbase semakin mudah juga untuk design molding yang sederhana sampai yang rumit, dari yang cold system sampai ke hot system.
cukup ini saja sementara,untuk postingan moldbase yang lainnya dilanjutkan di posting selanjutnya.
MoldingzonE
1 komentar :
sangat bermanfaat ijin share ya kak
Elever Media Indonesia
Post a Comment
Silahkan tinggalkan komentar anda.
Komentar yang melanggar aturan akan dihapus tanpa pemberitahuan dahulu.